Warta Pramuka
Kamis, 27 November 2025
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin
No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin
No Result
View All Result
Warta Pramuka
No Result
View All Result

Selama 2 Hari, Kwarran Cibungbulang Adakan LT-II Tahun 2023

PUSDATIN
Selasa, 24 Jan 2023
/ Kwarran
Telah dibaca 865 Kali
Selama 2 Hari, Kwarran Cibungbulang Adakan LT-II Tahun 2023

Foto : Fitri Novianti

Share on FacebookShare on Twitter

PRAMUKA.ID — Kwartir Ranting (Kwarran ) Gerakan Pramuka Cibungbulang melaksanakan Lomba Tingkat Regu Pramuka Penggalang Dua (LT-II) di areal SMP-SMA Matusha Dwi Elang pada tanggal 22 sampai dengan 23 Januari 2023.

Kegiatan ini diikuti oleh 320 peserta yang terdiri dari 18 regu putra dan 22 regu putri yang bertujuan mencari Regu Berprestasi Tinggi yang dikemas dalam suasana Kompetitif namun mengandung nilai-nilai Pendidikan.

BACA JUGA

Satukan Visi dalam Rakor, Raih Ilmu di Kandang Kelinci: Potret Semangat Kekeluargaan Saka Tarunabumi Patimpeng

Satukan Visi dalam Rakor, Raih Ilmu di Kandang Kelinci: Potret Semangat Kekeluargaan Saka Tarunabumi Patimpeng

Perkuat Data Keanggotaan, Kwarran Pelangiran Inhil Adakan Sosialisasi KTA Gerakan Pramuka

Perkuat Data Keanggotaan, Kwarran Pelangiran Inhil Adakan Sosialisasi KTA Gerakan Pramuka

Kak Enok Jamilah, Ketua Kwarran Cibungbulang menuturkan, walaupun perlombaan ini bersifat kompetisi, namun peserta juga harus menjunjung nilai-nilai kebersamaan sesame anggota pramuka. Dalam pelaksanannya, setiap peserta harus terbiasa dengan disiplin dan tanggungjawab sebagai salah satu karakter pramuka.

Dengan demikian diharapkan ketika nantinya mengikuti LT-III Kwarcab Kabupaten Bogor yang rencananya diselenggarakan pada awal Februari 2023 sudah terbiasa dengan disiplin dan tanggungjawab.

“Semoga dengan adanya kompetisi ini bukan berarti kita mencari musuh, tapi siapapun nanti yang menjadi juara dialah yang terhebat dari yang hebat,” ujar Kak Enok.

Lebih lanjut Kak Enok menegaskan bahwa para peserta dibiasakan disiplin dan tanggungjawab yang merupakan karakter yang diinginkan Pramuka, sehingga ketika nanti sang juara maju ke tingkat yang lebih tinggi mereka membawa karakter yang paling baik dari Kwarran Cibungbulang.

Sumber: Fitri Novianti/Kader unit warta Sayaga Kwarcab Kabupaten Bogor
Editor: CST
Kata Kunci: kwarcab kabupaten bogorPasti hebat
Sebelumnya

Sukses Gelar LT-II Tahun 2023, Inilah Regu Berprestasi Tinggi Kwarran Cileungsi Kabupaten Bogor

Sesudahnya

Sidparran Tenjolaya Tahun 2023, Ajang Sinergitas DKR – Dewan Ambalan Sukseskan Program Kerja

Warta Terkait

Satukan Visi dalam Rakor, Raih Ilmu di Kandang Kelinci: Potret Semangat Kekeluargaan Saka Tarunabumi Patimpeng
Kwarran

Satukan Visi dalam Rakor, Raih Ilmu di Kandang Kelinci: Potret Semangat Kekeluargaan Saka Tarunabumi Patimpeng

Perkuat Data Keanggotaan, Kwarran Pelangiran Inhil Adakan Sosialisasi KTA Gerakan Pramuka
Kwarran

Perkuat Data Keanggotaan, Kwarran Pelangiran Inhil Adakan Sosialisasi KTA Gerakan Pramuka

Saka Bhayangkara Daerah Sulawesi Barat: Gelorakan Semangat ‘War on Drugs for Humanity’ Bagi Anggota Pramuka
Kwarran

Saka Bhayangkara Daerah Sulawesi Barat: Gelorakan Semangat ‘War on Drugs for Humanity’ Bagi Anggota Pramuka

Kwarran

Pramuka Bukan Sekadar Tepuk Tangan, tapi Keterampilan Tangan: Saka Tarunabumi Patimpeng Ajarkan Bokashi, Tumbuhkan Generasi Muda Pertanian

Giat Pramuka Berprestasi Sukajadi 2025 Dimulai, Semangat Penggalang–Penegak Menggelora
Kwarran

Giat Pramuka Berprestasi Sukajadi 2025 Dimulai, Semangat Penggalang–Penegak Menggelora

Kwarran Pulau Burung Inhil Adakan Sosialisasi Pendataan Potensi dan KTA Gerakan Pramuka
Kwarran

Kwarran Pulau Burung Inhil Adakan Sosialisasi Pendataan Potensi dan KTA Gerakan Pramuka

Next Post
Sidparran Tenjolaya Tahun 2023, Ajang Sinergitas DKR – Dewan Ambalan Sukseskan Program Kerja

Sidparran Tenjolaya Tahun 2023, Ajang Sinergitas DKR – Dewan Ambalan Sukseskan Program Kerja

Inilah Prestasi MTS Fathul Ulum Pada LT-II Kwarran Bojonggede Kabupaten Bogor

Inilah Prestasi MTS Fathul Ulum Pada LT-II Kwarran Bojonggede Kabupaten Bogor

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WartaTerbaru

Kak Rano Karno Resmi Buka SAKAFEST DKI Jakarta 2025, ‘Go Global, Local Pride!’

Kak Rano Karno Resmi Buka SAKAFEST DKI Jakarta 2025, ‘Go Global, Local Pride!’

Saka Wanabakti Sumut Tanam Ratusan Mangrove Peringati Hari Menanam Pohon Indonesia

Saka Wanabakti Sumut Tanam Ratusan Mangrove Peringati Hari Menanam Pohon Indonesia

Refleksi Hari Guru Nasional 2025

Refleksi Hari Guru Nasional 2025

Satukan Visi dalam Rakor, Raih Ilmu di Kandang Kelinci: Potret Semangat Kekeluargaan Saka Tarunabumi Patimpeng

Satukan Visi dalam Rakor, Raih Ilmu di Kandang Kelinci: Potret Semangat Kekeluargaan Saka Tarunabumi Patimpeng

Pelatih Pramuka Indonesia Berbagi Inspirasi di COP30 Brasil dan Perkuat Kolaborasi dengan WOSM

Pelatih Pramuka Indonesia Berbagi Inspirasi di COP30 Brasil dan Perkuat Kolaborasi dengan WOSM

Opini Kakak

Refleksi Hari Guru Nasional 2025
Kwarda

Refleksi Hari Guru Nasional 2025

Menguatkan Martabat Guru di Era Perubahan
Kwarda

Menguatkan Martabat Guru di Era Perubahan

8 Pokok-Pokok Pemikiran Baden Powell tentang Hidup, Anak Muda, Pramuka, dan Dunia
Opini

8 Pokok-Pokok Pemikiran Baden Powell tentang Hidup, Anak Muda, Pramuka, dan Dunia

Evolusi Korps Pelatih Menjadi Tim Pelatih pada Pusdiklatcab
Opini

Evolusi Korps Pelatih Menjadi Tim Pelatih pada Pusdiklatcab

Warta Pramuka

PRAMUKA.ID merupakan laman khusus Warta Gerakan Pramuka yang dikelola oleh Kwartir Nasional untuk mempublikasikan informasi dari seluruh anggota Gerakan Pramuka. #SetiapPramukaAdalahPewarta

  • Kebijakan Privasi
  • Warta Pramuka

© 2024 Warta Gerakan Pramuka

No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin

© 2024 Warta Gerakan Pramuka