Warta Pramuka
Jumat, 17 Oktober 2025
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin
No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin
No Result
View All Result
Warta Pramuka
No Result
View All Result

Rapat Koordinasi Kwartir Daerah dan Kwartir Cabang se-Sulawesi Selatan Tahun 2024 Resmi Dibuka oleh Dr. Adnan Purichta Ichsan, S.H., M.H.

Pusdatin Kwarnas
Selasa, 24 Des 2024
/ Kwarda
Telah dibaca 4350 Kali
Rapat Koordinasi Kwartir Daerah dan Kwartir Cabang se-Sulawesi Selatan Tahun 2024 Resmi Dibuka oleh Dr. Adnan Purichta Ichsan, S.H., M.H.
Share on FacebookShare on Twitter

PRAMUKA.ID – Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sulawesi Selatan menggelar Rapat Koordinasi bersama Kwartir Cabang se-Sulawesi Selatan yang berlangsung di Hotel Swis-Belinn, Panakkukang, Makassar. Kegiatan strategis ini resmi dibuka oleh Ketua Kwartir Daerah, Dr. Adnan Purichta Ichsan, S.H., M.H., didampingi oleh Wakil-wakil Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sulawesi Selatan.

Dalam sambutannya, Dr. Adnan Purichta menegaskan pentingnya peran Gerakan Pramuka sebagai wadah pembentukan karakter generasi muda. “Gerakan Pramuka harus menyesuaikan pola pembinaan dengan karakter peserta didik sesuai zamannya” ujarnya.

BACA JUGA

Kwarda Bali Berikan Apresiasi Tinggi Penyelenggaraan Jambore Kwartir Cabang (Jamcab) Denpasar Tahun 2025

Kwarda Bali Berikan Apresiasi Tinggi Penyelenggaraan Jambore Kwartir Cabang (Jamcab) Denpasar Tahun 2025

Ketua Kwarnas Budi Waseso Pimpin Pelantikan Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar Periode 2025-2030

Ketua Kwarnas Budi Waseso Pimpin Pelantikan Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar Periode 2025-2030

Kak Adnan menekankan pentingnya fleksibilitas dalam pola pembinaan yang diterapkan oleh Gerakan Pramuka. Artinya, metode, materi, dan pendekatan yang digunakan dalam kegiatan Pramuka harus disesuaikan dengan karakteristik, kebutuhan, dan minat peserta didik sesuai dengan perkembangan zaman.

Misalnya, bagi generasi muda saat ini yang tumbuh di era digital, pembinaan dapat mengintegrasikan teknologi, media sosial, dan cara-cara inovatif agar kegiatan lebih relevan, menarik, dan efektif dalam membangun karakter serta keterampilan peserta didik. Penyesuaian ini bertujuan untuk memastikan bahwa nilai-nilai dan tujuan Gerakan Pramuka tetap diterima dan berdampak positif di kalangan generasi muda.

Rapat koordinasi ini dihadiri oleh Ketua dan pengurus Kwartir Cabang dari 21 kabupaten/kota di Sulawesi Selatan. Agenda pada rapat koordinasi ini mencakup sosialisai akreditasi Gugusdepan, Kesiapan Kontingen Daerah

Sulawesi Selatan menuju PERANSAKA Nasional Tahun 2025, Sosialisasi Karya Bakti, serta KebijakanKwartirDaerahGerakan

Pramuka Sulawesi Selatan terkait Pengelolaan Data dan Informasi.

Selain itu, rapat ini juga menjadi ajang silaturahmi yang mempererat hubungan dan memungkinkan para utusan dari masing-masing Kwartir Cabang untuk saling bertemu, berdiskusi, serta menjalin kerja sama yang lebih erat demi keberhasilan program kepramukaan di Kwartir Cabangnya masing-masing.

Rapat koordinasi ini dijadwalkan berlangsung selama dua hari, dengan agenda yang mencakup pembahasan berbagai isu strategis, serta perencanaan langkah-langkah yang akan diambil untuk mendukung pencapaian tujuan Gerakan Pramuka di Kwartir Daerah Sulawesi Selatan ke depannya.

Dengan semangat kebersamaan yang terbangun, diharapkan Gerakan Pramuka Sulawesi Selatan mampu menjadi teladan dan inspirasi bagi daerah lain dalam memperkuat karakter bangsa melalui pendidikan kepramukaan.

Pewarta: Akhsan (Kwarda Sulse)

Editor: Pusdatin Kwarnas

Kata Kunci: M.H.Rapat Koordinasi Kwartir Daerah dan Kwartir Cabang se-Sulawesi Selatan Tahun 2024 Resmi Dibuka oleh Dr. Adnan Purichta IchsanS.H.
Sebelumnya

Kwarnas Terima Kunjungan Kerja Kwarcab Tabalong Kwarda Kalsel

Sesudahnya

Peduli Lingkungan, Pramuka Kwarcab Grobogan Gelar Tanam Pohon dan Aksi Cabut Paku

Warta Terkait

Kwarda Bali Berikan Apresiasi Tinggi Penyelenggaraan Jambore Kwartir Cabang (Jamcab) Denpasar Tahun 2025
Kwarda

Kwarda Bali Berikan Apresiasi Tinggi Penyelenggaraan Jambore Kwartir Cabang (Jamcab) Denpasar Tahun 2025

Ketua Kwarnas Budi Waseso Pimpin Pelantikan Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar Periode 2025-2030
Kwarda

Ketua Kwarnas Budi Waseso Pimpin Pelantikan Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar Periode 2025-2030

Ketua Kwarnas Budi Waseso Akan Lantik Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar
Kwarda

Ketua Kwarnas Budi Waseso Akan Lantik Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar

Kwarda Sulsel Selenggarakan Kursus Pelatih Lanjutan Nasional 2025 di Makassar
Kwarda

Kwarda Sulsel Selenggarakan Kursus Pelatih Lanjutan Nasional 2025 di Makassar

GKR Hayu, Ka Kwarda DIY Masa Bakti 2025-2030
Kwarda

GKR Hayu, Ka Kwarda DIY Masa Bakti 2025-2030

Kwarda Lampung Terima Kunjungan Kwarda Sumatera Selatan, Ini Agenda Nya
Kwarda

Kwarda Lampung Terima Kunjungan Kwarda Sumatera Selatan, Ini Agenda Nya

Next Post
Peduli Lingkungan, Pramuka Kwarcab Grobogan Gelar Tanam Pohon dan Aksi Cabut Paku

Peduli Lingkungan, Pramuka Kwarcab Grobogan Gelar Tanam Pohon dan Aksi Cabut Paku

Kontingen Karanganyar Raih Prestasi di KBBS

Kontingen Karanganyar Raih Prestasi di KBBS

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WartaTerbaru

Kwartir Ranting Dempet Kwarcab Demak Gelar Geladian Regu dan Barung, Bentuk Pemimpin Pramuka Handal

Kwartir Ranting Dempet Kwarcab Demak Gelar Geladian Regu dan Barung, Bentuk Pemimpin Pramuka Handal

Pramuka UIN Sultanah Nahrasiyah Ajak Mahasiswa Jaga dan Lestarikan Pantai Lewat Aksi Kolaborasi

Pramuka UIN Sultanah Nahrasiyah Ajak Mahasiswa Jaga dan Lestarikan Pantai Lewat Aksi Kolaborasi

Ketua Kwarnas Budi Waseso Pimpin Pelantikan Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar Periode 2025-2030

Ketua Kwarnas Budi Waseso Pimpin Pelantikan Pengurus Mabida dan Kwarda Gerakan Pramuka Sulbar Periode 2025-2030

Masuk 6 Besar Lomba Kwarcab Tergiat, Purbalingga Terima Tim Penilai Dari Kwarda Jawa Tengah 

Masuk 6 Besar Lomba Kwarcab Tergiat, Purbalingga Terima Tim Penilai Dari Kwarda Jawa Tengah 

Keseruan Anggota Pramuka SMP Islam Al-Azhar BSD@Cileungsi Praktik Penjernihan Air

Keseruan Anggota Pramuka SMP Islam Al-Azhar BSD@Cileungsi Praktik Penjernihan Air

Opini Kakak

8 Pokok-Pokok Pemikiran Baden Powell tentang Hidup, Anak Muda, Pramuka, dan Dunia
Opini

8 Pokok-Pokok Pemikiran Baden Powell tentang Hidup, Anak Muda, Pramuka, dan Dunia

Evolusi Korps Pelatih Menjadi Tim Pelatih pada Pusdiklatcab
Opini

Evolusi Korps Pelatih Menjadi Tim Pelatih pada Pusdiklatcab

“Dispuanko Triangle” Metode Efektif dalam Menunjang Keberhasilan Membina Pramuka Penegak
Opini

“Dispuanko Triangle” Metode Efektif dalam Menunjang Keberhasilan Membina Pramuka Penegak

Opini

Merawat Pramuka Berjiwa Pancasila

Warta Pramuka

PRAMUKA.ID merupakan laman khusus Warta Gerakan Pramuka yang dikelola oleh Kwartir Nasional untuk mempublikasikan informasi dari seluruh anggota Gerakan Pramuka. #SetiapPramukaAdalahPewarta

  • Kebijakan Privasi
  • Warta Pramuka

© 2024 Warta Gerakan Pramuka

No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin

© 2024 Warta Gerakan Pramuka