Warta Pramuka
Selasa, 18 November 2025
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin
No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin
No Result
View All Result
Warta Pramuka
No Result
View All Result

Kwarcab Kampar menyelenggarakan Pitaran Pelatih Pembina Pramuka

Humas Kwarnas
Senin, 02 Jun 2025
/ Kwarcab
Telah dibaca 1636 Kali
Kwarcab Kampar menyelenggarakan Pitaran Pelatih Pembina Pramuka

Peserta Pitaran Pelatih Kwarcab Kampar berfoto bersama

Share on FacebookShare on Twitter

PRAMUKA.ID – Kampar, Pitaran pelatih adalah  pertemuan besar pelatih pembina Pramuka untuk saling bertukar pengalaman dan meningkatkan kualitas pengetahuan, keterampilan, serta kreativitas, sesuai dengan tema “Silih Asah, Silih Asih, Silih Asuh”. “Ikhlas Bakti Bina Bangsa, Berbudi Bawa Laksana”

Dasar pelaksanaan Pitaran Pelatih Pembina Pramuka adalah  Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka dan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 238 tahun 1961 tentang Gerakan Pramuka, Keputusan Kwartir Nasional Nomor 178 Tahun 2011 tentang Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan serta Hasil rapat pengurus PUSDIKLAATCAB Gerakan Pramuka Kampar tanggal 12 Mei 2025

BACA JUGA

Gede Suyasa Kembali Pimpin Pramuka Buleleng, Gencarkan Adaptasi dan Penguatan Karakter di Era Digital

Gede Suyasa Kembali Pimpin Pramuka Buleleng, Gencarkan Adaptasi dan Penguatan Karakter di Era Digital

Pramuka Karanganyar Gelar Kegiatan Peningkatan Kemampuan Pramuka Peduli

Pramuka Karanganyar Gelar Kegiatan Peningkatan Kemampuan Pramuka Peduli


Pitaran pelatih pembina pramuka ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelatih Pembina Pramuka sehingga mampu memberikan pembinaan yang lebih baik kepada anggota Pramuka, saling bertukar pengalaman, meningkatkan kualitas pengetahuan, keterampilan, serta kreativitas

Bentuk kegiatan pada pitaran pelatih ini adalah Pembekalan materi-materi kepramukaan yang relevan seperti Diskusi bedah SKU, Psikologi Terapan, Inovasi/ cipta lagu dan permainan kepramukaan, Ceramah peningkatan kapasitas SESOSIF, Praktkk IT ( pembuatan Power Point ), Diskusi dan sharing pengalaman antar pelatih serta Penyelenggaraan kegiatan praktis, seperti simulasi pembinaan.

Peserta pada pitaran pelatih ini adalah seluruh Pelatih Pembina Pramuka dari  Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kampar yang tergabung dalam tim pelatih Pusdiklatcab Datuk Taano  Gerakan Pramuka Kampar dari hasil rekrutmen dan pelatih yang belum direkrutmen berjumlah  30 orang

Pelaksanaan pitaran pelatih di kwartir cabang kampar ini kami mengundang narasumber atau pelatih yang berkompeten dari Kwartir daerah Riau, Kak M. Kasir dan Kak Hery Syahrial.


Hasil yang diharapkan dari hasil pitaran pelatih ini adalah: Terjadinya peningkatan pengetahuan dan keterampilan para pelatih, Terbentuknya jaringan kerja antar pelatih untuk saling mendukung dan berbagi dan Meningkatnya semangat, yang tidak kalah penting adalah  motivasi para pelatih dalam menjalankan tugas pembinaan.

Pitaran pelatih ini dilaksanakan dari tanggal 30 Mei sampai dengan 1 Juni 2025 di Kantor PUSDIKLATCAB Gerakan Pramuka Kampar. Pada malam pertama Seluruh peserta dan narasumer tidur di Kantor Pusdiklatcab Gerakan pramuka Kampar, sedangkan pada  malam ke dua seluruh peserta diharuskan tidur di tenda masing-masing yang telah dipasang pada hari pertama peserta tiba di lokasi yakni di halaman kantor Pusdiklatcab, terasa nuansa indahnya berbagi ilmu, tawa, canda dan makan bersama. Begitu terasa kakrapan dan kebersamaan sesama pelatih pembina pramuka.

Adapun sumber dana pelaksanaan dari kegiatan ini adalah: dari Kwartir cabang Gerakan pramuka Kampar dan dari Donatur serta Iuran dari peserta pitaran.

Pewarta : Fahrizal, S. Pd, M. Pd (Ka Pusdiklat Kampar)

 

Editor: HumasKN
Kata Kunci: humas kwarnaskwarcab kamparkwarda riaupitaran pelatihPitaran Pelatih Pembina PramukapramukaSetiappramukaadalahpewarta
Sebelumnya

Apresiasi Penuh Dari Kwarcab Pramuka Medan Kepada Kwartir Ranting Medan Sunggal Saat Pengukuhan Dan Pelantikan Pramuka Medan Sunggal

Sesudahnya

Rakorsus 2025: Pramuka Kembali ke Akar Pengabdian

Warta Terkait

Gede Suyasa Kembali Pimpin Pramuka Buleleng, Gencarkan Adaptasi dan Penguatan Karakter di Era Digital
Kwarcab

Gede Suyasa Kembali Pimpin Pramuka Buleleng, Gencarkan Adaptasi dan Penguatan Karakter di Era Digital

Pramuka Karanganyar Gelar Kegiatan Peningkatan Kemampuan Pramuka Peduli
Kwarcab

Pramuka Karanganyar Gelar Kegiatan Peningkatan Kemampuan Pramuka Peduli

Pelatihan Kehumasan Kwarcab Karanganyar Dorong Peningkatan Kompetensi Digital Anggota Pramuka
Kwarcab

Pelatihan Kehumasan Kwarcab Karanganyar Dorong Peningkatan Kompetensi Digital Anggota Pramuka

Rasyid Ridho Nasution, S.STP Resmi Daftar Calon Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Medan Masa Bakti 2025–2030
Kwarcab

Rasyid Ridho Nasution, S.STP Resmi Daftar Calon Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Medan Masa Bakti 2025–2030

SMK Citra Bangsa Mandiri Purwokerto Gelar Scout Skill Competition
Gudep

SMK Citra Bangsa Mandiri Purwokerto Gelar Scout Skill Competition

Kwarcab Purbalingga Gelar Kursus Kepramukaan (KOK)
Kwarcab

Kwarcab Purbalingga Gelar Kursus Kepramukaan (KOK)

Next Post
Rakorsus 2025: Pramuka Kembali ke Akar Pengabdian

Rakorsus 2025: Pramuka Kembali ke Akar Pengabdian

Sejumlah Pramuka Ambalan Tomau Bersih-Bersih Sampah di Kompleks Pasar dan Terminal

Sejumlah Pramuka Ambalan Tomau Bersih-Bersih Sampah di Kompleks Pasar dan Terminal

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WartaTerbaru

Kwarnas Siapkan LSP untuk Sertifikasi Pembina dan Pelatih Pramuka

Kwarnas Siapkan LSP untuk Sertifikasi Pembina dan Pelatih Pramuka

Kwarnas dan WOSM Tinjau Progres Life Leaders Project dan Dialogue For Peace

Kwarnas dan WOSM Tinjau Progres Life Leaders Project dan Dialogue For Peace

Kejaksaan Agung dan Kwarnas Bahas Reaktivasi Saka Adhyaksa

Kejaksaan Agung dan Kwarnas Bahas Reaktivasi Saka Adhyaksa

Pramuka Bukan Sekadar Tepuk Tangan, tapi Keterampilan Tangan: Saka Tarunabumi Patimpeng Ajarkan Bokashi, Tumbuhkan Generasi Muda Pertanian

Pramuka Bukan Sekadar Tepuk Tangan, tapi Keterampilan Tangan: Saka Tarunabumi Patimpeng Ajarkan Bokashi, Tumbuhkan Generasi Muda Pertanian

Satuan Karya Pramuka Wira Kartika Sanggar ‘Bujang Salim’ Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447H

Satuan Karya Pramuka Wira Kartika Sanggar ‘Bujang Salim’ Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447H

Opini Kakak

8 Pokok-Pokok Pemikiran Baden Powell tentang Hidup, Anak Muda, Pramuka, dan Dunia
Opini

8 Pokok-Pokok Pemikiran Baden Powell tentang Hidup, Anak Muda, Pramuka, dan Dunia

Evolusi Korps Pelatih Menjadi Tim Pelatih pada Pusdiklatcab
Opini

Evolusi Korps Pelatih Menjadi Tim Pelatih pada Pusdiklatcab

“Dispuanko Triangle” Metode Efektif dalam Menunjang Keberhasilan Membina Pramuka Penegak
Opini

“Dispuanko Triangle” Metode Efektif dalam Menunjang Keberhasilan Membina Pramuka Penegak

Opini

Merawat Pramuka Berjiwa Pancasila

Warta Pramuka

PRAMUKA.ID merupakan laman khusus Warta Gerakan Pramuka yang dikelola oleh Kwartir Nasional untuk mempublikasikan informasi dari seluruh anggota Gerakan Pramuka. #SetiapPramukaAdalahPewarta

  • Kebijakan Privasi
  • Warta Pramuka

© 2024 Warta Gerakan Pramuka

No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Buletin

© 2024 Warta Gerakan Pramuka